Desa Wisata Lerep

Desa Wisata Lerep merupakan sebuah desa yang menghadirkan keanekaragaman wisata, budaya, dan produk alam. Desa kami terletak di Lerep, Kecamatan Ungaran Barat, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Indonesia, tepatnya di area lereng Gunung Ungaran dengan ketinggian ±497 mdpl. Dari tahun ke tahun, produk-produk wisata dan alam kami telah berhasil menarik minat banyak konsumen baik dalam skala Nasional maupun Internasional.

Total Penduduk

Total Penduduk

Laki-laki

Laki-laki

Perempuan

Perempuan

Kepala Keluarga

Kepala Keluarga

Berita

Daftar Berita

18 Maret 2024

Kelompok Tani Sumber Hasil Desa Lerep Maju Lomba Wana Lestari

Rapat pembahasan dan pengecekan berkas administrasi lomba Wana Lestari Jateng 2024 dilakukan di Embung Sebligo…

18 Maret 2024

Sebanyak 1.230 Pohon Ditanam di Kompleks Embung Sebligo Desa Lerep

APEL BERSAMA: Personel Polres Semarang, Kodim 0714/ Salatiga, LDII Kabupaten Semarang, Pemkab Semarang, dan Pemerintah…

16 Januari 2024

Desa Lerep Juara 3 Nasional Desa Brilian

Desa Lerep Juara 3 Nasional Desa BrilianUNGARAN - Desa Lerep, Ungaran Barat, Kabupaten Semarang, sukses…

Apa yang Anda Cari ?

Homestay Produk Paket Wisata

Perangkat Desa

Data Perangkat Desa