Desa Wisata Lerep Menjadi Desa Wisata Berkelanjutan Nasional

lerepdesawisata.com - Desa Wisata Lerep menjadi salah satu Desa Wisata Berkelanjutan di Indonesia. Penyerahan Sertifikat Desa Wisata Berkelanjutan dilakukan pada hari, Selasa 2 Maret 2021. Perwakilan dari Desa Wisata Lerep Kepala Desa Lerep Sumariyadi, ST. dan Sekretaris Desa Lerep Sri Lestari, S.Kom menerima penghargaan/sertifikat tersebut di JakartaKementrian Pariwisata dan…